Kali ini ane akan Shere Tutorial Tentang ContohProgram Array sob, sebelum ke
intinya sob kita bahas dulu Mengenai Array.
Array adalah sekumpulan variable bertipe sama yang
diacu dengan nama yang sama. Masing-masing elemen array dapat diakses melalui
indeksnya. Dalam Java, indeks array
selalu bertipe integer yang di mulai dari 0. Berikut ini tabel yang dapat
mengilustrasikan sebuah array.
Table di atas menunjukan array A yang berisi lima
buah elemen bertipe integer, yaitu 10, 20, 30, 40, 50. Setiap elemen tersebut
dapat di akses dengan cara A [ indeks ]. Contoh programa Array ini di bagi menjadi 2 yaitu
array satu-Dimensi dan array dua-Dimensi
- Array satu-Dimensi
Array ini dedeklarasikan dengan tanda [] (bracket).
Dalam Java bentuk umum dari deklarasi
array satu-Dimensi sebagai berikut;
Tipe namaarray[];
Atau dapat pula ditulis seperti berikut ini , tipe
[] namaArray.
Ccontoh penulisan :
jumlahHari = new int [12];
Lansung
aja sob Copas aja kode Contoh Program array satu-dimensi di bawah ini .. !!
public static void main (String[] args) {
//mendeklarasikan variabel bertipe array dengan tipe int
int []
jumlahHari;
//
menentukan jumlah elemen array
jumlahHari = new int [12];
// mengisi nilai dari setiap elemen array
yang ada
jumlahHari[0] = 31;
jumlahHari[1] = 28;
jumlahHari[2] = 31;
jumlahHari[3] = 30;
jumlahHari[4] = 31;
jumlahHari[5] = 30;
jumlahHari[6] = 31;
jumlahHari[7] = 31;
jumlahHari[8] = 30;
jumlahHari[9] = 31;
jumlahHari[10] = 30;
jumlahHari[11] = 31;
// menampilkan salah satu elemen array
System.out.println("Bulan Maret memiliki " + jumlahHari[2] +
" hari");
}
}
Untuk lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini sob
.. !!
Setelah anda copy kode yang di atas sob, kemudian
uji proram tersebut dengan menekan shift+f6 atau
dengan klik Run pada Menu bar || Run file. Lihat hasilnya di bawah ini sob .. !!
- Array Multi-Dimensi
Array multi-dimensi sebenernya merupakan array dari
array, artinya terdapat sebuah array yang setiap elemennya juga bertipe array.
Cara umum dalam Java untuk mendeklarasikan array du dimensi sebagai berikut:
Tipe namaArray[][];
atau tipe[][] namaArray;
Berikut ini contoh kode program yang akan
mendemonstrasikan program array dua dimensi ini sob .. !!
public static
void main (String []args){
int
[][] duaD = new int [2][3];
int k
= 1;
for
(int i=0; i<2; i++) {
for (int j=0; j<3; j++){
duaD [i][j] = k * 10;
System.out.print(duaD[i][j]);
if (j < 2)System.out.print (" ");
k++;
}
System.out.println();
}
}
}
Langsung aja Copykan kode di atas tersebut sob,
unutk lebih jelasnya lihat gambar di bawah in barang kali aja anda takut salah
dalam pembuatan contoh program array dua dimensi tersebut.
Setelah anda copy kode yang di atas sob, kemudian
uji proram array dua dimensi tersebut dengan menekan shift+f6 atau dengan klik Run pada Menu bar ||
Run file. Anda bisa lihat hasilnya
di atas sob .. !!
Sebelumnya terima kasih anda telah mebaca tutorial
ane sob Contoh Program Array,
Jika ada kesalahan
dalam penulisan mohon maaf sob,
karena kesempurnaan hanya millik ALLAH SWT ea
kan sob ^_^
Title
:
Contoh Program Array Java
Description : Kali ini ane akan Shere Tutorial Tentang ContohProgram Array sob, sebelum ke intinya sob kita bahas dulu Mengenai Array. A...
Rating : 4.5 stars based on 153 reviews
Description : Kali ini ane akan Shere Tutorial Tentang ContohProgram Array sob, sebelum ke intinya sob kita bahas dulu Mengenai Array. A...
Rating : 4.5 stars based on 153 reviews
Ditulis oleh:
aziz husen
-
Tuesday, 19 November 2013
0 Response to " Contoh Program Array Java "
Post a Comment